Singapore telah menjadi destinasi wisata yang terpopuler beberapa tahun belakangan ini. Gak hanya karena harga tiket ke Singapore yang murah, tapi juga karena disana terdapat berbagai macam tempat wisata yang luar biasa. Seperti contohnya Universal Studio Singapore, Merlion Park, Little India dan masih banyak lagi. Namun, jika anda tidak berhati-hati dalam memilih tempat anda menginap, resikonya liburan anda akan berantakan. Persiapan yang matang sebelum liburan sangat penting disini, mulai dari cari tiket pesawat ke Singapore, lokasi wisata yang akan anda kunjungi, hingga tempat menginap yang nyaman selama anda bermalam disana. Dari beberapa hotel di Singapore yang terkenal, kami telah merangkum daerah dan hotel yang strategis dan nyaman untuk bermalam. Penasaran apa saja? Ini dia list hotel di Singapore sebagai referensi anda: Pulau Sentosa (Sentosa Island) Pulau ini merupakan daerah yang sangat terkenal di Singapore karena disini terdapat tempat wisata yang sangat popular, yaitu Un